StarindoNews.com PEMALANG — Semua masyarakat yang ada diseluruh nusantara baik dari kaum laki- laki dan perempuan bisa masuk dalam organisasi kemasyarakatan, akan tetapi khusus bagi kaum perempuan atau wanita yang di tiap- tiap wilayah Pemerintah Provinsi, Kabupaten ada wadah tersemdiri bagi kaum perempuan yang berpesfesi sebagai pengabdi negara atau mereka istri dari pejabat di pemerintahan wadah mereka adalan Dharma Wanita dan khusus disini di wilayah Pemerintah Kabupaten Pemalang Provinsi Jawa Tengah bernama Dharma Wanita Persatuan.
Yang terhitung sampai bulan Desember 2024 makanya daei pimpinan dan pengurus pada hari Selasa 17 Desember 2024 mengadakan acara ‘Peringatan Hari Ulang Tahun ( HUT ) Ke 25 Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Pemalang 2024 ‘ acara yang diselenggarakan berlokasi di Pendopo Kabupaten Pemalang pada sekitar jam : 09 : 00 WIB.
Hadir pada acara ini Heriyanto selaku Pembina Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Pemalang, Henifah Ketua Dharma Wanita Persatuan Pemalang dan puluhan pengurus serta anggota Dharma Wanita Persatuan Pemalang.
Pada moment ini juga terlihat stand umkm dari mereka , seperti biasa ada prosesi ceremonialnya antara lain :
* Menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya secara serentak
* Menyanyikan lagu Mars Dharma Wanita
* Do ‘ a pembuka
* Kata sambutan dari Pembina Dharma Wanita Persatuan Pemalang
* Kata sambutan dari Ketua Dharma Wanita Persatuan Pemalang
* Prosesi pemotongan tumpeng
* Do ‘ a penutup
Setelah selesai acara ketika di konfirmasi oleh awak media lokal yang meliput Henifah menjelaskan “Kami dari Dhama Wanita Persatuan Pemalang pada hari mengadakan peringatan hut ke 25”, jelasnya.
“Tadi juga kita melaksanakan acara santunan kepada para janda yang sudah purna tugas dan kemarin juga kami telah melaksanakan banruan air bersih kepada masyarakat yangembutuhkan”, imbuhnya.
Dilanjutkannya , kita selalu bersinergi dengan program- program pemerintah untuk kebaikan masyarakat, kita juga sudah membantu Pemerintah Pemalang dalam program menekan angka stunting.
Dan nantinya juga akan dibangun 2 SMK dengan maksud meningkatkan IPM di Pemalang supaya putra- putri Pemalang bisa melanjutkan pendidikan minimalnya di tingkat SMA / SMK ataupun yang sederajat”, ujarnya.
“Harapan kami Dharma Wanita Persatuan ( DWP ) Pemalang bida bersinergi terus dengan pemerintah bermanfaat bagi masyarakat di Kabupaten Pemalang khususnya”, pungkas ucap Henifah.
Penulis : Susmono (Ramsus)
Sumber Berita : Ketua DWP Kabupaten Pemalang