Menu

Mode Gelap

Daerah · 10 Jun 2022 22:35 WIB ·

BEKERJA SAMA DENGAN BANK BRI LANAL PALEMBANG TERUS GENCARKAN SERBUAN VAKSIN MARITIM


 BEKERJA SAMA DENGAN BANK BRI LANAL PALEMBANG TERUS GENCARKAN SERBUAN VAKSIN MARITIM Perbesar

StarindoNews.comPALEMBANG – Jajaran Lantamal III Jakarta melalui Balai kesehatan Lanal Palembang bekerjasana dengan Bank BRI Cabang Sriwijaya gencarkan serbuan vaksin maritim dengan melaksanakan serbuan vaksin kepada Masyarakat umum kota palembang dengan pelaksanaan vaksin di Bank BRI Kantor Cabang Sriwijaya Palembang, Jumat (10/02/2022)

Kegiatan ini akan terus dilaksanakan sesuai perintah Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa dan Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono. agar setiap Pangkalan mendukung program pemerintah dalam upaya mempercepat penanganan Covid-19 dengan melaksanakan serbuan vaksin kepada masyarakat sebagai prioritas karena sampai saat ini terpantau masih adanya warga yang merasa kesulitan dalam mendapatkan vaksinasi baik dosis pertama maupun ke dua ataupun ke tiga

Komandan Lantamal III Jakarta, Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr. Opsla., M.Han, menyampaikan,” Lantamal III Jakarta dan Jajarannya sampai dengan saat ini terus menggencarkan vaksinasi nasional hingga tuntas sesuai target. Untuk itu, mari bagi warga dan Keluarga Besar TNI yang belum melaksanakan vaksinasi covid-19 segera untuk vaksin agar mendapatkan imunitas tubuh yang kuat khususnya terhadap virus covid-19,” pungkasnya

Vaksinasi yang di lakukan Jajaran Lantamal III merupakan bentuk kepedulian serta keseriusan pemerintah dalam penanganan Pandemi Covid-19 yang masih belum dapat diatasi secara penuh, untuk itu Lantamal III bekerjasama dengan pemerintah daerah setempat dengan semangat Jalesveva Jayamahe akan mewujudkan Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh

Baca Juga   Jamin Keamanan Shalat Idul Fitri 1444 H, Polda Gorontalo Dan Jajaran Hadir Lakukan Pengamanan
Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Wamenhan Dampingi Mentan Tinjau Lokasi Lahan Pengembangan Food Estate di Kampung Wanam Merauke

14 Oktober 2024 - 21:07 WIB

Putra-Putra Didik SDN 05 Bojongbata Pemalang Juara Lomba Mapsi SD

14 Oktober 2024 - 20:17 WIB

Sosialisasi Yang Damai dan Sinergitas

14 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Monitoring Pabrik Pakan Ikan, Pjs Bupati Pasaman Edi Dharma : Produksi Pakan Agar Terus Ditingkatkan

14 Oktober 2024 - 19:45 WIB

Polres Kediri Kota Intensifkan Razia Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024 : Polisi Temukan Miras dan Beberapa Pecahan Batu Bata

14 Oktober 2024 - 03:17 WIB

Bea Cukai Batam Lagi-lagi Gagalkan Penyelundupan Benih Lobster: Ekosistem Laut dan 26,9 Miliar Kerugian Negara Terselamatkan

13 Oktober 2024 - 21:25 WIB

Trending di Daerah